Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sampah Asal Banyak Negara Terdampar di Pulau Guernsey Inggris

Reporter

Editor

Budi Riza

image-gnews
Seorang aktivis lingkungan Janet Unitt mengamati tumpukan sampah, yang terdampar di pantai di Pulau Guernsey, Inggris. Sampah ini berasal dari berbagai negara seperti Argentina, Cina, Korea Selatan, Malaysia hingga Indonesia. Dailymail
Seorang aktivis lingkungan Janet Unitt mengamati tumpukan sampah, yang terdampar di pantai di Pulau Guernsey, Inggris. Sampah ini berasal dari berbagai negara seperti Argentina, Cina, Korea Selatan, Malaysia hingga Indonesia. Dailymail
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tumpukan sampah dari berbagai negara terdampar di pantai Pulau Guernsey, yang terletak di perbatasan laut antara Inggris dan Prancis.

Baca:

 

Pembersih pantai di Inggris menemukan sampah dari Korea Selatan, Argentina, Turki, Rusia, Spanyol, Indonesia dan Malaysia. Ini menunjukkan pantai di Pulau Guernsey menjadi tempat pembuangan sampah dunia.

Dilansir dari Dailymail,  sejumlah sampah yang sering ditemukan yaitu tumpukan plastik, karet, jaring,  peralatan sekolah, tabung, dan karung.

Temuan lainnya adalah sekaleng WD40 atau pelumas yang mengapung 5.880 mil atau sekitar 9.500 kilometer dari Korea Selatan serta kaleng berkarat dari Argentina mengapung 7.000 mil atau sekitar 11.000 kilometer jauhnya dari pulau itu.

Baca:

 

Temuan lain termasuk botol pelembab berasal dari Rusia, botol dari Turki, bungkus makanan dari Spanyol dan sampah dari China dan Malaysia.

Seorang fotografer ikut menjadi bagian dari kelompok pembersih pantai selama 10 tahun terakhir yaitu Richard Lord.  “Dia memposting foto-foto sampah yang terdampar itu  di media sosial, begitu dilansir Daily Mail mengutip dari The Sun pada Ahad, 25 November 2018 waktu setempat.

Dia mengatakan pembersih pantai telah melihat produk-produk dari Amerika Serikat, Spanyol, Kanada, Argentina, Prancis, China, Korea Selatan, Indonesia, Yunani, Tunisia, Turki, Singapura, Nigeria, Korea Selatan, Malaysia, Rusia, Jerman , Denmark dan Belanda. Puing-puing sampah ini sangat berbahaya bagi kehidupan satwa liar dan alam.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca:

 

Sesama rekan pembersih pantai yang bekerja di perusahaan investasi Janet Unitt, 40 tahun, juga mengunggah foto-foto sampah itu di media sosial.

“Saya ingat pertama kali menemukan sebuah barang dari negara bagian timur tersapu bersih. Sampah itu adalah botol kosong jus jeruk. Saya terpana karena barang itu datang sejauh ini. Kemudian saya mulai membersihkan tanjung yang berbatu, semakin dibersihkan, saya malah menemukan barang-barang dari Eropa dan Timur muncul dan itu membuat saya marah,” kata dia.

Unitt mempertanyakan mengapa sebuah pulau kecil di tengah-tengah Selat Inggris mendapatkan sampah yang jauhnya dari timur.  Sampah dapat dilacak oleh kode serial dan bahasa pada label.

Baca:

 

Friends of the Earth, Julian Kirby, mengatakan komunitas pesisir di seluruh dunia harus berurusan dengan gelombang harian polusi sampah plastik. Seharusnya pemerintah perlu memperkenalkan undang-undang penggunaan plastik yang tidak perlu.

DAILY MAIL I MIS FRANSISKA DEWI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profesor Riset Termuda BRIN Dikukuhkan, Angkat Isu Sampah Indonesia yang Cemari Laut Afrika

14 jam lalu

Peneliti Ahli Utama di Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Muhammad Reza Cordova, dikukuhkan sebagai Profesor Riset dengan kepakaran pencemaran laut, pada Kamis, 25 April 2024. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Profesor Riset Termuda BRIN Dikukuhkan, Angkat Isu Sampah Indonesia yang Cemari Laut Afrika

Reza dikukuhkan sebagai profesor riset berkat penelitian yang dilakukannya pada aspek urgensi pengelolaan plastik.


Inggris Kucurkan Rp505 M untuk Program Integrasi Ekonomi ASEAN

18 jam lalu

Duta Besar Inggris untuk ASEAN Sarah Tiffin (kiri) dan Pejabat Ekonomi Senior Inggris untuk ASEAN Martin Kent (kanan) setelah acara peluncuran ASEAN-UK Economic Integration Programme (EIP) di Jakarta pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Inggris Kucurkan Rp505 M untuk Program Integrasi Ekonomi ASEAN

Inggris dan ASEAN bekerja sama dalam program baru yang bertujuan untuk mendorong integrasi ekonomi antara negara-negara ASEAN.


Depo Sampah Tutup, Warga Yogyakarta Berebut Buang Sampah ke Bak Truk yang Melintas

23 jam lalu

Video viral di media sosial berisi aksi belasan warga berebutan melempar sampah ke bak sebuah truk yang melintas di jalanan sekitar depo sampah Pasar Ngasem Kota Yogyakarta pada Rabu 24 April 2024. Dok. Istimewa
Depo Sampah Tutup, Warga Yogyakarta Berebut Buang Sampah ke Bak Truk yang Melintas

Pascalibur Lebaran, sejumlah depo sampah di Kota Yogyakarta memang belum dibuka. Tumpukan sampah masih tampak menggunung.


Mengintip The Black Dog, Pub yang Disebut Taylor Swift dalam Album Barunya

2 hari lalu

The Black Dog, Vauxhall, London. Instagram.com/@theblackdogvauxhall
Mengintip The Black Dog, Pub yang Disebut Taylor Swift dalam Album Barunya

The Black Dog, pub di London mendadak ramai dikunjungi Swifties, setelah Taylor Swift merilis album barunya


Pertamina Geothermal Energy Dorong Program Pengelolaan Sampah

2 hari lalu

Power plan PLTP Lumut Balai I, Semende Darat Laut beroperasi sejak 2019. Dari pembangkit milik PT. Pertamina Geothermal Energy area Lumut Balai, energi sebesar 55Mw dialirkan untuk menjaga sistem kelistrikan di Sumbagsel. TEMPO/Parliza Hendrawan
Pertamina Geothermal Energy Dorong Program Pengelolaan Sampah

PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) melakukan berbagai inisiatif untuk menjaga lingkungan.


Alasan Gunung Bromo Ditutup Sementara di Akhir April 2024

2 hari lalu

Sejumlah wisatawan melihat suasana Gunung Bromo di Kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS), Pasuruan, Jawa Timur, Senin, 1 Januari 2024. Bedasarkan data Balai Besar TNBTS pada Minggu (31/12), kunjungan wisatawan di wilayah tersebut mencapai 5.000 orang saat malam pergantian tahun 2024 . ANTARA FOTO/Irfan Sumanjaya
Alasan Gunung Bromo Ditutup Sementara di Akhir April 2024

Gunung Bromo akan ditutup sementara mulai dari 25 April 2024


8 Cara yang Bisa Dilakukan untuk Memperingati Hari Bumi

3 hari lalu

Ilustrasi Selamatkan Dunia dari Sampah Plastik. shutterstock.com
8 Cara yang Bisa Dilakukan untuk Memperingati Hari Bumi

Banyak cara yang bisa dilakukan untuk memperingati Hari Bumi dengan aktivitas yang menghargai dan melindungi planet ini. Berikut di antaranya.


Aktivis Lingkungan Aeshnina ke Kanada Minta Justin Trudeau Hentikan Ekspor Sampah Plastik ke Indonesia

3 hari lalu

Aeshnina Azzahra Aqilani co Captain River Warrior Indonesia (Riverin) Bergabung dalam Pawai untuk mengakhiri Era Plastik, Ottawa, Kanada 21 April 2024. Foto dok: ECOTON
Aktivis Lingkungan Aeshnina ke Kanada Minta Justin Trudeau Hentikan Ekspor Sampah Plastik ke Indonesia

Aktivis lingkungan Aeshnina Azzahra Aqilani co Captain Riverin minta PM Kanada Justin Trudeau hentikan impor sampah plastik ke Indonesia.


4 Sumber Bau Tak Sedap di Rumah dan Cara Mengusirnya

4 hari lalu

Ilustrasi wanita membersihkan rumah. Freepik.com/Rawpixel.com
4 Sumber Bau Tak Sedap di Rumah dan Cara Mengusirnya

Berikut barang yang biasa jadi sumber bau tak sedap di rumah dan cara mengatasinya agar Anda tak malu bila ada kerabat berkunjung.


Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

5 hari lalu

Masjid Indonesia by Ivan Gunawan di Uganda, Afrika Timur. Foto: Instagram/@hamza.tamimy
Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

Ivan Gunawan berencana berangkat ke Uganda hari ini untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Ini profil Uganda, negara di Afrika Timur.