Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Terduga Pembunuh Jamal Khashoggi Tewas dalam Kecelakaan di Riyadh

image-gnews
Poster Jamal Khashoggi. Sumber : gagersdaily.com
Poster Jamal Khashoggi. Sumber : gagersdaily.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Seorang yang diduga terlibat membunuh jurnalis Jamal Khashoggi tewas dalam kecelakaan mobil yang ganjil di Riyadh, Arab Saudi.

Mashal Saad al-Bostani tewas dalam kecelakaan mobil beberapa hari setelah kembali dari Turki. Menurut surat kabar Turki, Yeni Safak, al-Bostani merupakan anggota pasukan angkatan udara Kerajaan Arab Saudi berpangkat letnan. Al-Bostani tewas saat berusia masih muda, 31 tahun.

Baca: Terduga Pembunuh Jamal Khashoggi Orang Dekat Mohammed bin Salman

Tidak ada penjelasan rinci tentang kecelakaan lalu lintas yang menewaskan al-Bostani di Riyadh dan perannya dalam pembunuhan Jamal Khashoggi. 

Beberapa saat setelah Kematian al-Bostani, kolumnis harian Turki, Hürriyet, Abdulkadir Selvi mengatakan, konsuler Arab Saudi di Istanbul Mohammad al-Otaibi bisa menjadi target berikutnya karena Putra Mahkota Mohammad bin Salman akan melakukan apapun untuk menyingkirkan bukti.

Jamal Khashoggi dan Hatice Cengiz. [habersev.com]

Suara Al-Otaibi ada dalam rekaman audio pembunuhan khashoggi yang dimiliki otoritas Turki.Al-Otaibi mengatakan kepada para interogator untuk membunuh Khashoggi di tempat lain di luar atau dirinya akan mendapat masalah. Al-Otaibi diberitahu untuk tutup mulut jika dirinya ingin tetap hidup ketika kembali ke Arab Saudi.

Baca: Mutilasi Jamal Khashoggi Berlangsung 7 Menit

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Al-Otaibi kembali ke Arab Saudi pada 16 Oktober atau sebelum rumahnya di Istanbul digeledah oleh polisi Turki selama lebih dari delapan jam pada 17-18 Oktober.

Surat kabar Sabah merilis gambar dari kamera keamanan tentang tersangka lain pada 18 Oktober.

Menurut laporan, Maher Abdulaziz M. Mutreb, 47 tahun, seorang perwira intelijen yang sebelumnya bertugas di kedutaan Arab Saudi di London, mendarat di Istanbul pada 3:38 pagi pada 2 Oktober dan pergi ke konsulat negaranya di Istanbul pada jam 9:55 pagi.

Baca: Ini Sosok Ahli Forensik yang Diduga Memutilasi Jamal Khashoggi

Beberapa jam setelah kedatangan dan hilangnya Khashoggi, Mutreb meninggalkan konsulat dan mengunjungi kediaman konsul pada jam 16:53, meninggalkan hotelnya pada jam 17:15 dan tiba di Bandara Atatürk untuk perjalanan kembali dengan jet pribadi pada jam 17:58.

The New York Times melaporkan Mutreb, terduga pembunuh Jamal Khashoggi, sering bepergian dengan putra mahkota Mohammed bin Salman. Ia diduga bertugas sebagai pengawal.

HURRIYET DAILY NEWS | SARAH ERVINA DARA SIYAHAILATUA

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tujuh Mobil Kecelakaan Beruntun di Tol Jakarta-Cikampek, Satu Orang Luka-Luka

18 jam lalu

Ilustrasi kecelakaan beruntun. Shutterstock
Tujuh Mobil Kecelakaan Beruntun di Tol Jakarta-Cikampek, Satu Orang Luka-Luka

Akibat kecelakaan beruntun itu arus lalu lintas di Tol Jakarta-Cikampek arah Jakarta sempat macet.


248 Hari Sejak Sultan Rifat Terjerat Kabel, Ayah: Dokter Konsentrasi Pulihkan Fungsi Makan dan Suara

2 hari lalu

Korban kabel optik menjuntai Sultan Rifat Alfatih bersama tim dokter di RS Polri Kramatjati, Jakarta Timur, Kamis 7 September 2023. ANTARA/HO-Dokumentasi Pribadi)
248 Hari Sejak Sultan Rifat Terjerat Kabel, Ayah: Dokter Konsentrasi Pulihkan Fungsi Makan dan Suara

Kondisi Sultan Rifat Alfatih terus membaik setelah menjalani pengobatan secara intensif di RS Polri Kramat Jati


Polda Metro Jaya Catatkan 8.254 Kecelakaan Sejak Januari 2023, 443 Korban Tewas

3 hari lalu

Ilustrasi motor tabrakan. all-free-download.com
Polda Metro Jaya Catatkan 8.254 Kecelakaan Sejak Januari 2023, 443 Korban Tewas

Jumlah kecelakaan tersebut meningkat kurang lebih 43 persen jika dibandingkan periode Januari hingga Agustus 2022.


Kecelakaan Lalu Lintas Meningkat 43 Persen pada 2023, Polisi Gelar Operasi Zebra Jaya

4 hari lalu

Polda Metro Jaya lakukan Apel Gerakan Pasukan Operasi Zebra Jaya 2023 di Lapangan Presisi Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Senin, 18 September 2023. Tempo/Novali Panji
Kecelakaan Lalu Lintas Meningkat 43 Persen pada 2023, Polisi Gelar Operasi Zebra Jaya

Kecelakaan lalu lintas pada periode Januari hingga Agustus 2023 mencapai 8.254 kasus, naik 43 persen dibandingkan 2022.


Truk Tabrak Bus Pekerja Tambang Berlian Afrika Selatan, 20 Penumpang Tewas

4 hari lalu

Ilustrasi Kecelakaan Truk. antaranews.com
Truk Tabrak Bus Pekerja Tambang Berlian Afrika Selatan, 20 Penumpang Tewas

Sedikitnya 20 karyawan perusahaan pertambangan berlian raksasa De Beers tewas dalam kecelakaan lalu lintas di Afrika Selatan


Bantu Korban Banjir Libya, 4 Warga Yunani Tewas Kecelakaan

4 hari lalu

Foto udara bangunan dan jalanan yang rusak pasca banjir bandang melanda di Derna, Libya 16 September 2023. REUTERS/Ayman Al-sahili
Bantu Korban Banjir Libya, 4 Warga Yunani Tewas Kecelakaan

Empat anggota tim penyelamat Yunani yang berusaha membantu korban banjir Libya, tewas dalam kecelakaan lalu lintas pada Minggu


Wakil Sheriff Los Angeles Dibunuh, Polisi Tawarkan Rp 3,8 M untuk Informasi Pelaku

4 hari lalu

Ilustrasi garis polisi. REUTERS/Lucy Nicholson
Wakil Sheriff Los Angeles Dibunuh, Polisi Tawarkan Rp 3,8 M untuk Informasi Pelaku

Pihak berwenang AS menawarkan imbalan U$250 ribu bagi mereka yang bisa memberikan informasi pembunuh wakil sheriff Los Angeles


Propam Polda Metro Jaya Kawal Operasi Zebra Jaya 2023, Antisipasi Ada Oknum Bermain

4 hari lalu

Polda Metro Jaya lakukan Apel Gerakan Pasukan Operasi Zebra Jaya 2023 di Lapangan Presisi Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Senin, 18 September 2023. Tempo/Novali Panji
Propam Polda Metro Jaya Kawal Operasi Zebra Jaya 2023, Antisipasi Ada Oknum Bermain

Pada Operasi Zebra 2023, Polda Metro Jaya juga targetkan pencegahan polusi udara, sehingga ada uji emisi juga.


Operasi Zebra Jaya 2023, Polda Metro Jaya Libatkan 2.939 Personel Gabungan

4 hari lalu

Polda Metro Jaya lakukan Apel Gerakan Pasukan Operasi Zebra Jaya 2023 di Lapangan Presisi Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Senin, 18 September 2023. Tempo/Novali Panji
Operasi Zebra Jaya 2023, Polda Metro Jaya Libatkan 2.939 Personel Gabungan

Operasi Zebra Jaya 2023 akan digelar selama dua pekan, hingga 1 Oktober 2023.


Sopir Tewas dalam Kecelakaan Angkot di Bekasi, Kendaraan Hilang Kendali Sebelum Tabrak Motor dan Warung Makan

5 hari lalu

Ilustrasi mobil kecelakaan tunggal. thebalance.com
Sopir Tewas dalam Kecelakaan Angkot di Bekasi, Kendaraan Hilang Kendali Sebelum Tabrak Motor dan Warung Makan

Selain sopir angkot tewas, dua karyawan warung makan menjadi korban luka dalam kecelakaan di Kabupaten Bekasi itu.