Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tiga WNI Korban Kecelakaan Dimakamkan di Kompleks Masjid Nabawi

Reporter

image-gnews
Makam WNI yang meninggal dalam kecelakaan di tol Madinah-Jeddah, Arab Saudi, di kompleks pemakaman Baqi' dekat Masjid Nabawi Madinah, 19 Juni 2018.[Tempo/KBRI Arab Saudi]
Makam WNI yang meninggal dalam kecelakaan di tol Madinah-Jeddah, Arab Saudi, di kompleks pemakaman Baqi' dekat Masjid Nabawi Madinah, 19 Juni 2018.[Tempo/KBRI Arab Saudi]
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketiga jenazah WNI korban kecelakaan disalatkan di Masjid Nabawi, Madinah, Arab Saudi dan dimakamkan pada 19 Juni 2018 di kompleks pemakaman Baqi’ dekat Masjid Nabawi Madinah. Jenazah Ulfiana Said dan Elfiana Said dimakamkan setelah salat subuh dan jenazah Frieda Said dimakamkan setelah salat dzuhur. Dubes RI Agus Maftuh Abegebriel hadir bersama Atase Kepolisian ATPOL, Kombes Fahrurrazi, untuk berdoa bersama di makam keluarga Azwar tersebut.

Anak Azwar yang selamat, Lifia juga terlihat ikut memandikan jenazah sebelum disaltkan namun hanya bisa menyaksikan prosesi pemakaman dari luar komplek pemakaman Baqi’. Selanjutnya Dubes Maftuh Abegebriel juga melakukan komunikasi langsung dengan Dubes Arab Saudi untuk RI, Osama as-Shuibiy, dan meminta bantuannya untuk memberikan visa kepada keluarga Azwar yang akan terbang ke Arab Saudi untuk menjenguk dan mendampingi para korban yang sedang dirawat di Rumah sakit King Fahd Hospital.

Baca: Tiga Jamaah Umrah Meninggal dalam Kecelakaan Maut

Komunikasi ini perlu dilakukan karena Kedutaan Saudi di Jakarta tidak mengeluarkan visa di bulan Syawal atau setelah idulFitri karena sudah fokus persiapan pemrosesan visa-visa haji sebanyak 221 ribu visa.


Dubes Osama merespon sangat cepat karena hubungan yang begitu dekat antara dua dubes yang tergabung dalam poros diplomasi SAUNESIA (Saudi Indonesia). Secara khusus Dubes Osama juga mengucapkan bela sungkawa atas terjadinya musibah yang menimpa jamaah umrah asal Indonesia dan berjanji untuk secepatnya memberika visa kepada rombongan Azhar Umar yang juga kerabat Azwar.


Kondisi korban luka berat, Azwar dan Dhea dijadwalkan untuk operasi pada 20 Juni 2018 di King Fahd Hospital Madinah dan KBRI akan melakukan pendampingan sebagai bentuk “Kehadiran Negara” untuk memberikan pelayanan kepada semua WNI di Arab Saudi baik yang tinggal di Arab Saudi maupun yang sedang Umrah dan Haji.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Hari Lebaran, Polisi Catat Ada 1.370 Kecelakaan dan 200 Orang Tewas

9 jam lalu

Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan meninjau lokasi kecelakaan bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Semarang-Batang, Jawa Tengah, Kamis, 11 April 2024. Dok. Korlantas Polri
5 Hari Lebaran, Polisi Catat Ada 1.370 Kecelakaan dan 200 Orang Tewas

Korlantas Polri mencatat ada ribuan kecelakaan lalu lintas selama 5 hari Lebaran. Dari jumlah total itu ada ratusan nyawa terenggut.


Daftar Negara Arab yang Prihatin atas Serangan Iran ke Israel

18 jam lalu

Pemandangan menunjukkan drone atau rudal berlomba-lomba mencari sasaran di lokasi yang dirahasiakan di Israel utara, awal 14 April 2024. Menurut IDF tentara Israel pada awal 14 April Iran meluncurkan rudal dari wilayahnya menuju wilayah Negara Israel. IDF menyerukan masyarakat untuk waspada dan bertindak sesuai dengan pedoman Home Front Command. EPA-EFE/ATEF SAFADI
Daftar Negara Arab yang Prihatin atas Serangan Iran ke Israel

Sejumlah negara arab menunjukkan keprihatinan pada Israel saat rudal-rudal Iran menyerang negara tersebut.


Seri Antisipasi Kecelakaan Maut: Tips untuk Menghindari Pecah Ban Mobil

22 jam lalu

Ilustrasi ban mobil. Sumber: carscoops.com
Seri Antisipasi Kecelakaan Maut: Tips untuk Menghindari Pecah Ban Mobil

Kecelakaan yang disebabkan oleh pecah ban mobil, seringkali terjadi karena pengemudi kesulitan mengendalikan laju kendaraan.


Arab Saudi Ubah Aturan Masa Berlaku Visa Umrah

1 hari lalu

Ilustrasi haji atau umrah. REUTERS
Arab Saudi Ubah Aturan Masa Berlaku Visa Umrah

Meski sama-sama berlaku tiga bulan, ada perbedaan aturan visa umrah yang lama dengan yang baru.


Pemerintah Imbau WNI di Dubai untuk Waspada Selama Banjir dan Cuaca Ekstrem

1 hari lalu

Gambaran umum banjir akibat hujan lebat di Dubai, Uni Emirat Arab, 16 April 2024. REUTERS/Amr Alfiky
Pemerintah Imbau WNI di Dubai untuk Waspada Selama Banjir dan Cuaca Ekstrem

Kementerian Luar Negeri mengimbau WNI di Dubai untuk waspada selama cuaca ekstrem dan banjir di beberapa titik kota tersebut.


Banjir Dubai, Kementerian Luar Negeri Pastikan WNI dalam Keadaan Aman

1 hari lalu

Mobil melewati jalan yang banjir saat hujan badai di Dubai, Uni Emirat Arab, 16 April 2024. REUTERS/Abdel Hadi Ramahi
Banjir Dubai, Kementerian Luar Negeri Pastikan WNI dalam Keadaan Aman

Tidak ada WNI yang menjadi korban atau membutuhkan bantuan ketika Dubai dilanda banjir akibat curah hujan deras.


Survei: 74% Warga Israel Tentang Serangan Balik terhadap Iran

1 hari lalu

Pemandangan menunjukkan drone atau rudal berlomba-lomba mencari sasaran di lokasi yang dirahasiakan di Israel utara, awal 14 April 2024. Menurut IDF tentara Israel pada awal 14 April Iran meluncurkan rudal dari wilayahnya menuju wilayah Negara Israel. IDF menyerukan masyarakat untuk waspada dan bertindak sesuai dengan pedoman Home Front Command. EPA-EFE/ATEF SAFADI
Survei: 74% Warga Israel Tentang Serangan Balik terhadap Iran

Hampir tiga perempat responden survei Universitas Hebrew Israel melihat perlunya mempertimbangkan tuntutan politik dan militer dari sekutu soal konfli


Viral WNI Rusak Pohon Sakura di Jepang, Kemenparekraf Ingatkan Wisatawan Harus Bertanggung Jawab

1 hari lalu

Ilustrasi video viral. shutterstock.com
Viral WNI Rusak Pohon Sakura di Jepang, Kemenparekraf Ingatkan Wisatawan Harus Bertanggung Jawab

Kemenparekraf angkat bicara soal video viral perusakan pohon sakura oleh WNI.


Top 3 Hukum: Admin Akun IG Ikut Jadi Tersangka Kasus Perselingkuhan Anggota TNI, Bentrok Brimob - TNI AL Dinilai Memalukan

1 hari lalu

Satreskrim Polresta Denpasar menggiring tersangka Hari Soeslistya Adi, 38 tahun, admin akun Instagram @ayoberanilaporkan6, dalam kasus UU ITE usai menggelar konferensi pers di Mapolda Bali, Denpasar, Senin, 15 April 2024. Foto: ANTARA/Rolandus Nampu
Top 3 Hukum: Admin Akun IG Ikut Jadi Tersangka Kasus Perselingkuhan Anggota TNI, Bentrok Brimob - TNI AL Dinilai Memalukan

Admin akun Instagram @ayoberanilaporkan6 ikut terseret dalam kasus dugaan perselingkuhan anggota TNI di Polres Denpasar.


Polri Catat 2.895 Kecelakaan selama Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024

2 hari lalu

Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan bersama Dirut PT Jasa Raharja Rivan Purwantono meninjau lokasi kecelakaan bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Semarang-Batang, Jawa Tengah, Kamis, 11 April 2024. Dok. Korlantas Polri
Polri Catat 2.895 Kecelakaan selama Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024

Korban meninggal akibat kecelakaan saat arus mudik dan arus balik Lebaran tahun ini mencapai 429 orang.