Eks Menteri Ini Bakal Jadi Gubernur Wanita Pertama di Tokyo  

Reporter

Senin, 1 Agustus 2016 08:06 WIB

Yuriko Koike (kana) dan pera pendukunya merayakan kemenangannya dalam pemilihan gubernur Tikyo, 31 Juli 2016. Kyodo/via REUTERS

TEMPO.CO, Tokyo - Mantan Menteri Pertahanan Jepang Yuriko Koike diyakini akan memenangi pemilihan Gubernur Tokyo. Jika menang, Koike menjadi perempuan pertama yang menempati jabatan itu.

Dalam pemilihan calon gubernur pada Minggu, 31 Juli 2016, sebanyak 21 calon bersaing meraih suara warga Tokyo.

"Saya akan memimpin Tokyo dalam hal yang belum pernah terjadi, Tokyo yang belum pernah Anda lihat," kata Koike, 64 tahun, kepada para pendukungnya seperti dikutip dari BBC.

Koike bersaing ketat dengan dua petarung utama, yakni politikus Hiroya Masuda dan wartawan Shuntaro Torigoe. Pemilihan calon Gubernur Tokyo digelar kemarin setelah Yoichi Masuzoe mengundurkan diri bulan lalu.

Masuzoe menuai kritik tajam dari warga Tokyo atas dugaan dirinya telah menyalahgunakan dana negara untuk menikmati liburan, seni, dan membeli buku-buku komik untuk anaknya.

Mengenai kritik itu, Masuzoe membantah melakukan pelanggaran hukum. Namun ia mengakui melanggar etika atas pengeluaran uang yang dilakukannya.

Naoki Inose, Gubernur Tokyo sebelum Masuzoe, juga mengundurkan diri karena terlibat skandal keuangan pada 2013, tak lama setelah Tokyo terpilih sebagai tuan rumah Olimpiade 2020.

Jika menang pemilu, tugas berat pertama Keiko adalah mengatasi masalah keuangan untuk menghadapi Olimpiade 2020.

BBC | MARIA RITA

Berita terkait

Pemandangan Indah Gunung Fuji di Jepang Kini Ditutup, Apa Sebabnya?

19 menit lalu

Pemandangan Indah Gunung Fuji di Jepang Kini Ditutup, Apa Sebabnya?

Pemasangan dinding diharapkan bisa mencegah orang berkumpul di seberang jalan untuk mengambil foto Gunung Fuji di Jepang dan mengganggu sekitar.

Baca Selengkapnya

Jepang Kucurkan Bantuan untuk Petani Skala Kecil di Papua

4 jam lalu

Jepang Kucurkan Bantuan untuk Petani Skala Kecil di Papua

Bantuan Jepang ini ditujukan untuk meningkatkan kehidupan petani skala kecil dan usaha perikanan di Papua

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Uber 2024: Tim Bulu Tangkis Putri Cina dan Jepang Bakal Duel di Semifinal

6 jam lalu

Hasil Piala Uber 2024: Tim Bulu Tangkis Putri Cina dan Jepang Bakal Duel di Semifinal

Tim bulu tangkis putri Cina dan Jepang melenggang mulus ke semifinal Uber Cup atau Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Kento Momota Ingin Tetap Berkecimpung di Dunia Bulu Tangkis setelah Pensiun, Apa Saja yang Akan Dilakukannya?

10 jam lalu

Kento Momota Ingin Tetap Berkecimpung di Dunia Bulu Tangkis setelah Pensiun, Apa Saja yang Akan Dilakukannya?

Piala Thomas 2024 menjadi turnamen keenam yang diikutinya sepanjang karier Kento Momota sejak debut di ajang ini 2014.

Baca Selengkapnya

Diduga Dibuang di Jalanan Shibuya, Album SEVENTEEN Duduki Puncak Tangga Lagu Jepang

11 jam lalu

Diduga Dibuang di Jalanan Shibuya, Album SEVENTEEN Duduki Puncak Tangga Lagu Jepang

Album SEVENTEEN menduduki peringkat pertama tanggal album utama di Jepang, tapi baru-baru ini viral video album itu dibuang

Baca Selengkapnya

Sensasi Menyantap Daging Yakiniku dalam Jyubako

1 hari lalu

Sensasi Menyantap Daging Yakiniku dalam Jyubako

Yakiniku yang disajikan dalam Jyubako atau bento box memberikan kesan menarik dengan makanan yang bervariasi, kaya nutrisi, dan terkontrol porsinya.

Baca Selengkapnya

Penyakit Minamata Ditemukan di Jepang 68 Tahun Lalu, Ini Cara Merkuri Masuk dalam Tubuh

1 hari lalu

Penyakit Minamata Ditemukan di Jepang 68 Tahun Lalu, Ini Cara Merkuri Masuk dalam Tubuh

Penyakit Minamata ditemukan di Jepang pertama kali yang mengancam kesehatan tubuh akibat merkuri. Lantas, bagaimana merkuri dapat masuk ke dalam tubuh?

Baca Selengkapnya

68 Tahun Lalu Penemuan Penyakit Minamata di Jepang Pertama Kali

1 hari lalu

68 Tahun Lalu Penemuan Penyakit Minamata di Jepang Pertama Kali

Hari ini, 68 tahun lalu, Jepang menemukan penyakit epidemi yang disebut Minamata. Apa penyebabnya?

Baca Selengkapnya

Kasus Terbaru Peretasan Game Pokemon, Jual Monster 4 Bulan Raup Jutaan Yen

2 hari lalu

Kasus Terbaru Peretasan Game Pokemon, Jual Monster 4 Bulan Raup Jutaan Yen

Faktanya, ini bukan kasus pertama karena peretasan data dalam game-game Pokemon merajalela di antara pemain curang.

Baca Selengkapnya

Masjid Indonesia Nagoya di Jepang Mulai Dibangun, Selesai 2025

2 hari lalu

Masjid Indonesia Nagoya di Jepang Mulai Dibangun, Selesai 2025

Masjid Indonesia Nagoya sudah memasuki tahap pembangunan. Nilai proyek masjid Indonesia ini sekitar Rp 9,9 miliar.

Baca Selengkapnya