Rolling Stones Awali Tur Dunia Dari Boston

Reporter

Editor

Senin, 22 Agustus 2005 17:19 WIB

TEMPO Interaktif, Massachusetts:Kelompok musik legendaris Rolling Stones mengawali konser dunianya di Boston, hari ini. Konser berlangsung dalam kekuatan tradisional mereka, yang telah membuat grup band asal Inggris itu eksis di dunia rock and roll lebih dari empat dasawarsa. Sekitar 36 ribu orang memenuhi Stadion Fenway Park, kandang klub bisbol Boston Red Sox. Selama lebih dari dua jam, mereka sangat antusias mendengarkan Mick Jagger, Keith Richards dan kawan kawan yang menyajikan lebih dari 20 lagu terutama tembang-tembang klasik.Yang agak aneh, dalam konser yang dipentaskan di markas kota berhaluan liberal dan dikenal sebagai basis massa Partai Demokrat ini, yakni tak dinyanyikannya lagu "Sweet Neo Con" dari album new Stones "A Bigger Bang". Lagu ini merupakan kritik dari gaya hidup kelompok neo-konservatif di Amerika.Jagger, yang mengetahui kehadiran Arnold Schwarzenegger, mantan aktor laga yang kini menjadi gubernur negara bagian Kalifornia, menyapa, Kita memiliki beberapa orang Kalifornia di sini, yang datang secara khusus untuk menjual kaos dan topi.Sindiran itu disampaikannya untuk Arnold, politisi dari Partai Republik yang memasang tarif khusus 100 ribu Dolar AS bagi mereka yang ingin duduk berdampingan bersamanya selama konser. Dana itu digunakan Arnold untuk membiayai tim suksesnya dalam kampanye pemilu mendatang.Ini merupakan kali kedua kelompok berlambang bibir merah terjulur itu mengawali tur dunianya di Boston. Tentang hal itu, Jagger punya alasan. Karena Boston adalah kota juara! teriak si bibir dower, mengacu pada keberhasilan Red Sox menjuarai Liga Nasional Bisbol 2004-2005.Konser akbar ini diawali dengan lagu "Start Me Up" dan berakhir dengan tembang "It's Only Rock n Roll". Konser ini merupakan yang pertama dari 35 penampilan Rolling Stones yang akan berkeliling Amerika Serikat dan Kanada sebelum tur keliling dunia ke-31 akan membawa mereka ke Amerika Latin, Asia, dan Eropa. AFP, Jojo Raharjo

Berita terkait

Partai Narendra Modi Bagikan Video Hasutan tentang Oposisi dan Komunitas Muslim India

1 jam lalu

Partai Narendra Modi Bagikan Video Hasutan tentang Oposisi dan Komunitas Muslim India

Video animasi yang dibagikan oleh partai Perdana Menteri Narendra Modi menargetkan partai Kongres sebagai oposisi dan komunitas Muslim.

Baca Selengkapnya

WHO: Hampir 10 Persen Makanan di Indonesia Tinggi Lemak Trans

1 jam lalu

WHO: Hampir 10 Persen Makanan di Indonesia Tinggi Lemak Trans

Ada banyak dampak buruk konsumsi lemak trans dalam kadar yang berlebih. Salah satu dampak buruknya adalah tingginya penyakit kardiovaskular.

Baca Selengkapnya

KPK Terima Konfirmasi Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Bakal Hadiri Pemeriksaan Hari Ini

2 jam lalu

KPK Terima Konfirmasi Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Bakal Hadiri Pemeriksaan Hari Ini

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor sudah 2 kali mangkir dalam pemeriksaan KPK sebelumnya dan tengah mengajukan praperadilan.

Baca Selengkapnya

Pengeroyokan Mahasiswa Katolik Universitas Pamulang Saat Doa Rosario, Polisi Tangkap Beberapa Orang

2 jam lalu

Pengeroyokan Mahasiswa Katolik Universitas Pamulang Saat Doa Rosario, Polisi Tangkap Beberapa Orang

Akibat pengeroyokan itu, dua mahasiswa Universitas Pamulang mengalami luka, satu di antaranya adalah penghuni kos lain yang berusaha melerai.

Baca Selengkapnya

Profil Eko Patrio yang Disiapkan PAN Jadi Menteri did Kabinet Prabowo

3 jam lalu

Profil Eko Patrio yang Disiapkan PAN Jadi Menteri did Kabinet Prabowo

Nama komedian Eko Patrio disebut oleh Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan atau Zulhas pada Ahad, 5 Mei 2024 lalu.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Mobil Polisi Tabrak Mikrobus di Tol MBZ, Pengemudi Diduga Mengantuk

3 jam lalu

Kecelakaan Mobil Polisi Tabrak Mikrobus di Tol MBZ, Pengemudi Diduga Mengantuk

Kedua kendaraan yang terlibat kecelakaan di Tol MBZ itu langsung diamankan di Induk PJR Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya

Skema Pemeringkatan Universitas Versi Times Diubah, UI Masih Bisa Naikkan Peringkat

3 jam lalu

Skema Pemeringkatan Universitas Versi Times Diubah, UI Masih Bisa Naikkan Peringkat

Universitas Indonesia atau UI masih menjaga posisi bergengsi dalam pemeringkatan kampus versi Times Higher Education. Berikut hasilnya pada 2024.

Baca Selengkapnya

Saran Dokter untuk Jaga Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas

4 jam lalu

Saran Dokter untuk Jaga Kesehatan Kulit saat Cuaca Panas

Berikut saran spesialis kulit untuk menjaga kesehatan kulit di tengah cuaca panas seperti belakangan ini.

Baca Selengkapnya

Gerindra Jajaki Koalisi dengan Parpol Lain di Pilkada Jawa Tengah, Ini Alasannya

4 jam lalu

Gerindra Jajaki Koalisi dengan Parpol Lain di Pilkada Jawa Tengah, Ini Alasannya

Gerindra sebelumnya sudah berkomunikasi dengan Demokrat untuk Pilkada Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Jadwal dan Tahapan Sidang Sengketa Pileg 2024 Hingga Juni Nanti

4 jam lalu

Jadwal dan Tahapan Sidang Sengketa Pileg 2024 Hingga Juni Nanti

MK akan memutus Perkara PHPU atau sengketa Pileg: anggota DPR, DPD, dan DPRD dalam tenggang waktu paling lama 30 hari kerja sejak permohonan dicatat.

Baca Selengkapnya