Ditemukan, Kota Purba Tertua di Eropa

Reporter

Editor

S Tri P Bud

Kamis, 1 November 2012 07:26 WIB

Kota prasejarah di Bulgaria

TEMPO.CO, Provadia - Arkeolog di Bulgaria menemukan kota prasejarah tertua di benua Eropa. Kota purba ini berada di dekat kota modern Provadia, diduga menjadi senta industri garam di masa lalu. Penemuan kota di timur laut Belgia ini menjadi titik terang ditemukannya timbunan emas di dekatnya hampir 40 tahun lalu.

Para arkeolog percaya, kota ini berjaya pada 4700 hingga 4200 tahun sebelum Masehi. Diperkirakan sebanyak 350 orang tinggal di kota ini. Bila perkiraan tahun itu benar, berarti kota ini telah ada lebih dulu 1.500 tahun sebelum dimulainya peradaban Yunani kuno.

Garam adalah komoditas yang sangat berharga pada saat itu, menurut para ahli, menjelaskan bagaimana kota ini dipagari dinding batu untuk melindungi kota. Warga membuat garam dengan merebus air pegunungan, kemudian membuatnya menjadi briket dan digunakan untuk mengawetkan daging.

Penggalian situs ini dimulai tahun 2005. Dalam penggalian itu, para arkeolog juga menemukan sisa-sisa rumah dua lantai, serangkaian alat untuk pemujaan, serta bagian-bagian dari struktur gerbang dan benteng. Sebuah kompleks pemakaman kecil yang ditemukan awal tahun ini masih dipelajari untuk menjelaskan keterkaitannya dengan kota ini.

"Kami tidak berbicara tentang sebuah kota seperti kota-kota di Yunani, Romawi kuno, atau permukiman abad pertengahan, tetapi tentang apa yang diyakini para arkeologi tentang kota pada milenium kelima sebelum Masehi," kata Vasil Nikolov, peneliti National Institute of Archaeology Bulgaria.

BBC | TRIP B

Berita terkait

Sempat Kabur dari RS, WN Bulgaria Pasien Corona Ditemukan di Vila

6 April 2020

Sempat Kabur dari RS, WN Bulgaria Pasien Corona Ditemukan di Vila

WNA Bulgaria yang sedang menjalani perawatan di rumah sakit akibat diduga Corona itu kabur pada Kamis lalu.

Baca Selengkapnya

Percaya atau Tidak, Baba Vanga Meramal hingga Kiamat Tahun 5079

29 April 2017

Percaya atau Tidak, Baba Vanga Meramal hingga Kiamat Tahun 5079

Baba Vanga, peramal buta asal Bulgaria, memiliki keakuratan ramalan. Ini ramalannya yang jadi kenyataan dan penerawangannya hingga kiamat pada 5079.

Baca Selengkapnya

Kereta Tergelincir dan Meledak Di Bulgaria, Lima Orang Tewas

11 Desember 2016

Kereta Tergelincir dan Meledak Di Bulgaria, Lima Orang Tewas

Sebuah kereta yang membawa gas petroleum cair tergelincir dan meledak di Bulgaria.

Baca Selengkapnya

Unik, Penggemar Garis Keras Klub Bulgaria 'Pecat' Pelatih  

31 Agustus 2016

Unik, Penggemar Garis Keras Klub Bulgaria 'Pecat' Pelatih  

Penggemar Botev tidak suka kepada Nikolay Mitov karena pernah memperkuat tim yang menjadi musuh bebuyutannya.

Baca Selengkapnya

Bulgaria Larang Muslimah Pakai Cadar

28 April 2016

Bulgaria Larang Muslimah Pakai Cadar

Kota Pazardzhik di Bulgaria tengah melarang perempuan muslim menutup seluruh tubuhnya atau mengenakan cadar di depan umum.

Baca Selengkapnya

Ketumbar Ternyata Diimpor dari Bulgaria  

12 Oktober 2014

Ketumbar Ternyata Diimpor dari Bulgaria  

Nilai impor ketumbar mencapai US$ 9 juta per tahun. Bahkan nilai impor ini meningkat tiap tahun.

Baca Selengkapnya

10 Orang Tewas Akibat Banjir Bulgaria  

20 Juni 2014

10 Orang Tewas Akibat Banjir Bulgaria  

Curah hujan menyamai jumlah rata-rata per bulan.

Baca Selengkapnya

Pelaku Pengeboman di Burgas Diduga dari Aljazair  

7 April 2014

Pelaku Pengeboman di Burgas Diduga dari Aljazair  

Hizbullah menyangkal keterlibatannya dalam pengeboman yang menewaskan lima turis asal Israel ini.

Baca Selengkapnya

Bulgaria Tutup Kasus 'Umbrella Killing' Markov  

13 September 2013

Bulgaria Tutup Kasus 'Umbrella Killing' Markov  

Keluarga menyebut pembunuhnya adalah agen polisi rahasia Bulgaria, Darzhavna Sigurnost.

Baca Selengkapnya

Bulgaria "Usir" Tiga Anggota Parlemen Hamas

15 Februari 2013

Bulgaria "Usir" Tiga Anggota Parlemen Hamas

Kedatangan tiga anggota Hamas itu ke Sofia karena undangan dari Pusat Studi Timur Tengah Bulgaria.

Baca Selengkapnya