Reporter TV Alami Pelecehan Seks Saat Siaran Langsung Acara Lari

Rabu, 11 Desember 2019 09:00 WIB

Alex Bozarjian, reporter televisi yang sedang melaporkan acara lomba lari secara langsung, namun secara mengejutkan mengalami pelecehan seksual. Sumber: RT News

TEMPO.CO, Jakarta - Mengenakkan pakaian kaos kuning neon dan microphone di genggam tangan, Alex Bozarjian, berdiri di pinggir jembatan Savannah, salah satu rute lomba lari pada Sabtu pagi, 7 Desember 2019 di Savannah, Georgia. Bozarjian melaporkan acara lomba lari itu kepada para penonton dalam sebuah siaran langsung.

Dikutip dari ndtv.com, dalam gambar di televisi terlihat para pelari yang antusias. Mereka bersorak dan melambaikan tangan saat kamera menyorot. Dalam siaran langsung itu, Bozarjian sempat tertawa ketika ada seorang pelari menggunakan kostum gorilla.

“Ya ampun, saya tidak mengira ada yang begitu (pakai kostum gorilla),” kata Bozarjian.

Advertising
Advertising

Bozarjian mulai kehilangan senyumnya saat ada pelari yang mencoba menginterupsinya ketika dia melakukan siaran langsung. Beberapa detik kemudian, seorang laki-laki menggunakan kacamata hitam dan kaos biru lengan panjang berlari melalui Bozarjian sambil menepuk pantat bagian bawahnya.

Bozarjian kaget bukan kepalang. Wajahnya memerah dan sempat meneriakkan beberapa kata sebelum dia kembali melanjutkan reportase.

“Untuk laki-laki yang menepuk pantat saya dalam siaran langsung di televisi pagi ini, Anda telah melakukan pelanggaran, menjadikan saya sebagai objek dan mempermalukan saya. Tidak boleh ada perempuan yang diperlakukan seperti ini saat sedang bekerja atau dimana pun,” tulis Bozarjian dalam media sosialnya.

Bozarjian juga mengunggah ke media sosial rekaman video siaran langsungnya dimana dia mengalami kekerasan seksual saat sedang bekerja. Robert Wells, Direktur Dewan Olahraga Savannah, yang mensponsori lomba lari ini segera merespon video yang dengan cepat menjadi viral itu.

“Ini sunggah tak bisa di tolelir pada acara lari kami. Untungnya kami menangkap gambar yang memperlihatkan nomor dadanya dan wajahnya sehingga memudahkan identifikasi,” kata Wells.

Berita terkait

Mengapa Jarak Lari Maraton Sejauh 42 Kilometer?

4 hari lalu

Mengapa Jarak Lari Maraton Sejauh 42 Kilometer?

Jarak lari maraton sejauh 42 kilometer tidak lepas dari sejarah Yunani Kuno, perhelatan Olimpiade pertama, hingga campur tangan Kerajaan Inggris.

Baca Selengkapnya

Jatuh Bangun Konosuke Matsushita Dirikan Perusahaan Elektronik Panasonic 93 Tahun Lalu

4 hari lalu

Jatuh Bangun Konosuke Matsushita Dirikan Perusahaan Elektronik Panasonic 93 Tahun Lalu

Pada 35 tahun lalu, pengusaha Jepang Konosuke Matsushita pendiri Panasonic Corporation meninggal. Ini kisahnya membangun perusahaan elektronik itu.

Baca Selengkapnya

Kemenperin Batasi Impor Produk Elektronik Televisi, Mesin Cuci, AC hingga Kulkas

23 hari lalu

Kemenperin Batasi Impor Produk Elektronik Televisi, Mesin Cuci, AC hingga Kulkas

Pengaturan arus impor ini sebagai tindak lanjut arahan Joko Widodo perihal kondisi neraca perdagangan produk elektronik pada 2023 yang defisit.

Baca Selengkapnya

Netanyahu Berencana Tutup Televisi Al Jazeera di Israel, Apa Alasannya?

31 hari lalu

Netanyahu Berencana Tutup Televisi Al Jazeera di Israel, Apa Alasannya?

Perdana Menteri Benyamin Netanyahu pada Senin 1 April 2024 menghidupkan kembali langkah untuk menutup stasiun televisi Qatar Al Jazeera di Israel.

Baca Selengkapnya

Fun Run Ramadan Meriahkan 75 Tahun Hubungan Diplomatik Amerika Serikat dan Indonesia

36 hari lalu

Fun Run Ramadan Meriahkan 75 Tahun Hubungan Diplomatik Amerika Serikat dan Indonesia

@america menggelar acara fun run yang diselenggarakan menjelang buka puasa dalam rangka 75 tahun hubungan diplomatik Amerika dan Indonesia

Baca Selengkapnya

5 Limbah Elektronik dari Rumah yang Berbahaya untuk Kesehatan

38 hari lalu

5 Limbah Elektronik dari Rumah yang Berbahaya untuk Kesehatan

Limbah elektronik rumahan adalah limbah yang bisa membahayakan lingkungan jika tidak bisa diolah dengan baik. Ini 5 limbah elektronik di rumah

Baca Selengkapnya

10 Perilaku Pasangan yang Merendahkan Anda dan Hubungan, Jangan Ditoleransi

39 hari lalu

10 Perilaku Pasangan yang Merendahkan Anda dan Hubungan, Jangan Ditoleransi

Anda sering terluka atau mempertanyakan harga diri. Berikut perilaku pasangan yang menjadi sinyal Anda harus bersikap tegas dalam hubungan.

Baca Selengkapnya

Tanggapan Pihak Johnny Depp atas Tuduhan Pelecehan Verbal dari Lawan Mainnya

41 hari lalu

Tanggapan Pihak Johnny Depp atas Tuduhan Pelecehan Verbal dari Lawan Mainnya

Tanggapan Johnny Depp setelah dituduh melakukan pelecehan verbal terhadap lawan mainnya di lokasi syuting film Blow yang dirilis 23 tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Mantan Produser Nickelodeon Minta Maaf Atas Perilakunya yang Diungkap Serial Quiet On Set

43 hari lalu

Mantan Produser Nickelodeon Minta Maaf Atas Perilakunya yang Diungkap Serial Quiet On Set

Mantan Produser Nickelodeon, Dan Schneider terseret kasus pelecehan, seksisme, rasisme, dan perlakuan tidak pantas terhadap artis cilik.

Baca Selengkapnya

Fakultas Filsafat UGM Dalami Dugaan Kekerasan Seksual Mahasiswa dengan Korban 8 Orang

44 hari lalu

Fakultas Filsafat UGM Dalami Dugaan Kekerasan Seksual Mahasiswa dengan Korban 8 Orang

Fakultas Filsafat UGM menunggu laporan dari para korban untuk penanganan yang lebih tepat dan cepat.

Baca Selengkapnya