Pegawai Negeri di Arab Saudi Jadi Target Kampanye Antikorupsi

Minggu, 1 September 2019 21:00 WIB

Putra Raja Salamn, Mohammad bin Salman Al Saud. wikipedia.org

TEMPO.CO, Jakarta - Mazen al-Khamous, Kepala Komisi anti-korupsi Arab Saudi, mengungkap rencana untuk membongkar kasus – kasus korupsi yang dilakukan oleh pegawai negeri Arab Saudi. Al-Khamous meyakinkan penunjukannya mengisi jabatan ini agar fokus menghentikan korupsi di lingkaran birokrasi.

Arab Saudi pertama kali menjalankan kampanye antikorupsi pada dua tahun lalu, dimana dalam operasi itu sejumlah pangeran, menteri dan pengusaha kelas kakap, ditahan di Hotel Ritz-Carlton, Riyadh. Mereka ditahan hingga berbulan-bulan sampai mengembalikan uang haram yang dicatutnya pada negara. Ketika itu, muncul kritik operasi anti-korupsi itu hanyalah permainan dan untuk menggeledah para pesaing Putra Mahkota Arab Saudi Mohammad bin Salman.

“Setelah negara secara luas mengenyahkan para koruptor kelas kakap, saya menyampaikan peringatan keras dari Putra Mahkota, yang menginstruksikan saya bahwa periode yang akan datang adalah untuk memberantas korupsi di kalangan pegawai negeri tingkat menengah dan tingkat rendah,” kata Al-Khamous.

Pengadilan Kerajaan Arab Saudi pada Januari 2019 mengatakan dalam 15 bulan terakhir telah memanggil hampir 400 orang dan mengembalikan uang negara lebih dari US$ 106 miliar atau Rp 1,503 triliun.

Diantara terduga koruptor kelas kakap yang pernah tertangkap adalah sepupu Putra Mahkota Mohammad bin Salman dan yang juga seorang miliarder Pangeran Alwaleed bin Talal. Pernah terjaring pula, Menteri Keamanan Nasional Arab Saudi Miteb bin Abdullah serta mantan Menteri Ekonomi yang sudah digulingkan Adel Fakieh. Sedangkan di kalangan pengusaha papan atas adalah Waleed al-Ibrahim, Saleh Kamel dan Bakr bin Laden.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Catat, 5 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Jemaah Haji Saat Berada di Tanah Suci

7 jam lalu

Catat, 5 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Jemaah Haji Saat Berada di Tanah Suci

Jemaah haji diwajibkan mematuhi berbagai larangan dan peraturan yang ditetapkan demi menjaga kesucian ibadah dan ketertiban di Tanah Suci.

Baca Selengkapnya

Raja Salman Demam Tinggi dan Nyeri Sendi, Akan Jalani Tes Medis

7 jam lalu

Raja Salman Demam Tinggi dan Nyeri Sendi, Akan Jalani Tes Medis

Raja Salman dari Arab Saudi mengalami demam tinggi dan akan menjalani pemeriksaan hari ini.

Baca Selengkapnya

Pejabat AS Terbang ke Arab Saudi Temui Pangeran MBS, Apa yang Dibahas?

12 jam lalu

Pejabat AS Terbang ke Arab Saudi Temui Pangeran MBS, Apa yang Dibahas?

Utusan Joe Biden menemui Pangeran MBS di Arab Saudi untuk membahas sejumlah hal termasuk Palestina.

Baca Selengkapnya

Kualitas Beton Jalan Tol MBZ Diduga di Bawah SNI, Jasamarga Klaim sudah Penuhi Syarat Laik Fungsi

1 hari lalu

Kualitas Beton Jalan Tol MBZ Diduga di Bawah SNI, Jasamarga Klaim sudah Penuhi Syarat Laik Fungsi

PT Jasamarga Jalanlayang Cikampek (JCC) mengklaim Jalan Tol Layang Mohammed Bin Zayed (MBZ) penuhi syarat laik fungsi.

Baca Selengkapnya

Kemenag: Ibadah Haji Tanpa Visa Resmi Terancam Dideportasi hingga Denda Setara Rp 42,5 Juta

1 hari lalu

Kemenag: Ibadah Haji Tanpa Visa Resmi Terancam Dideportasi hingga Denda Setara Rp 42,5 Juta

Jemaah tanpa visa haji resmi bisa dikenakan sanksi deportasi dan dilarang memasuki Arab Saudi sesuai jangka waktu yang diatur UU

Baca Selengkapnya

Penyitaan Rumah dalam Kasus Korupsi, Terbaru Rumah Syahrul Yasin Limpo dan Tamron Raja Timah Bangka

1 hari lalu

Penyitaan Rumah dalam Kasus Korupsi, Terbaru Rumah Syahrul Yasin Limpo dan Tamron Raja Timah Bangka

Penyitaan rumah dalam dugaan kasus korupsi Syahrul Yasin Limpo dan Tamron Raja Timah Bangka. Apa landasan penyitaan aset tersangka korupsi?

Baca Selengkapnya

Kejati Aceh Periksa Ketua BRA Suhendri sebagai Saksi Korupsi Anggaran Budi Daya Ikan Kakap Rp 15 Miliar

1 hari lalu

Kejati Aceh Periksa Ketua BRA Suhendri sebagai Saksi Korupsi Anggaran Budi Daya Ikan Kakap Rp 15 Miliar

Kejati Aceh memeriksa Ketua Badan Reintegrasi Aceh (BRA) Suhendri perihal dugaan korupsi penyimpangan dan pengadaan budi daya ikan kakap.

Baca Selengkapnya

2 Selebritas Windy Idol dan Nayunda Nabila Diperiksa KPK, Tersangkut Kasus Korupsi Siapa?

1 hari lalu

2 Selebritas Windy Idol dan Nayunda Nabila Diperiksa KPK, Tersangkut Kasus Korupsi Siapa?

Windy Idol dan Nayunda Nabila Nizrinah terseret dalam dugaan kasus korupsi yang berbeda hingga diperiksa KPK. Apa sangkut pautnya?

Baca Selengkapnya

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan Kasus Eks Dirut Pertamina, Ketahui Pula Soal Saksi Memberatkan Berdasar KUHAP

2 hari lalu

Jusuf Kalla Jadi Saksi Meringankan Kasus Eks Dirut Pertamina, Ketahui Pula Soal Saksi Memberatkan Berdasar KUHAP

Jusuf Kalla alias JK menjadi saksi meringankan dalam sidang eks Dirut Pertamina Karen Agustiawan. Ketahui pula soal saksi memberatkan dar KUHAP?

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi dan Sri Mulyani Rapat Pembatasan Impor, Sertifikat Tanah di Bekasi Beralih ke Elektronik

2 hari lalu

Terkini: Jokowi dan Sri Mulyani Rapat Pembatasan Impor, Sertifikat Tanah di Bekasi Beralih ke Elektronik

Berita terkini bisnis: Presiden Jokowi dan Sri Mulyani rapat membahas pembatasan impor, sertifikat tanah di Kabupaten Bekasi beralih ke elektronik.

Baca Selengkapnya