Setahun Nikahi Ratu Kecantikan, Raja Malaysia Jatuhkan Talak 3?

Rabu, 17 Juli 2019 20:00 WIB

Sultan Muhammad V, mantan Raja Malaysia menceraikan istrinya yang seorang Ratu Kecantikan asal Rusia setelah setahun menikah. Sumber: Instagram/Rihana Petra/asiaone.com

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan Raja Malaysia Sultan Muhammad V dari Kelantan, diisukan bercerai dengan istrinya yang mantan Ratu Kecantikan asal Rusia, Oksana Voevodina. Isu perceraian kedua sejoli ini membuat masyarakat Malaysia bingung karena Istana Kelantan masih bergeming.

Dikutip dari asiaone.com, Rabu, 17 Juli 2019, perceraian pasangan itu diduga sudah didaftarkan pada 1 juli 2019 lalu. Sumber mengatakan salinan sertifikat cerai pasangan itu yang beredar di media sosial adalah asli.

Bakal Jadi Raja Malaysia, Abdullah Dilantik Jadi Sultan Pahang

Bagi ramai orang, kisah pertemuan pertama saya dengan suami saya tetap menjadi misteri. Kami bertemu pada musim bunga 2017 di Eropah. Pada masa itu saya bekerjasama dengan rakan karib kami, Jacob Arabo. Selepas acara itu, kami pergi untuk makan malam, di mana saya berjumpa dengan seorang lelaki, dan beliau memperkenalkan dirinya sebagai Raja Malaysia. Saya menganggap itu sebagai jenaka semata-mata, dan saya pula bergurau bahawa saya juga adalah ratu di Moscow. Kami berbual sepanjang malam dan bertukar nombor telefon. Tidak lama kemudian terdapat berita yang muncul mengenai pelantikan raja, yang merupakan kawan baru saya ... untuk diteruskan For many people, the story of our first meeting with my husband remains to be a mystery. We met in spring 2017 in Europe. At that time I cooperated with our common friend jeweler Jacob Arabo. After the event, we went for dinner, where I met a man, and he introduced himself as king of Malaysia. I took it as a joke and joked back that I was also the queen of Moscow. We talked all evening and exchanged phone numbers. Soon there were news appeared about the appointment of the king, who was my new friend... to be continued . , 2017 . . , , . , . . , ...

A post shared by Rihana Oksana Petra (@rihanapetra) on

Advertising
Advertising

Sertifikat cerai itu diterbitkan oleh otoritas negara bagian Kelantan dan mengindikasikan perceraian telah dilakukan melalui ucapan 'talak' sebanyak tiga kali. Talak tiga dalam hukum Islam adalah perceraian paling parah, dimana kedua pasangan benar-benar tidak bisa balik lagi dalam ikatan pernikahan.

Dalam sertifikat itu, perceraian dilakukan tertanggal 22 Juni 2019 dan dilakukan di Singapura. Berdasarkan tanggal tersebut, maka itu artinya perceraian kedua pasangan ini dilakukan dua bulan setelah putra mereka lahir.

5 Hal Menarik Mengenai Raja Malaysia yang Mengundurkan Diri

Kerajaan Kelantan, Malaysia, belum menerbitkan pernyataan perihal ini. Pihak kerajaan hanya mengkoreksi penggunaan gelar kerajaan.

"Kami informasikan tak ada panggilan Ratu Kelantan, Raja Kelantan, Sultan Kelantan atau Ratu dari Kelantan tanpa ada pengumuman resmi dari Istana Kelantan," tulis Kerajaan Kelantan, tanpa spesifik menyebut nama Voevodina.

Voevodina, 26 tahun, yang berstatu warga negara Rusia mulai aktif di media sosial Instagram bulan lalu. Dalam waktu singkat, dia sudah mendapat 360 ribu pengikut atau followers. Dia mengunggah sejumlah foto dia dan Sultan Muhammad V dengan keterangan foto kisah pertemuannya.

Dalam akun media sosial itu, Voevodina menggunakan nama Rihana Oksana Petra. Dia menceritakan di Instagram soal kehidupannya menjadi ibu muda yang baru punya bayi dan menikah dengan seorang duda. Sultan Muhammad V tidak memiliki anak dari pernikahan pertamanya.

Unggahan terakhir Voevodina di Instagram adalah 10 Juni 2019. Ketika itu dia bercerita menikah dengan Raja Malaysia pada Juni 2018 dan pada Mei 2019 dia melahirkan seorang putra yang dinamai Ismail Leon.

Berita terkait

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

18 jam lalu

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

Deputi Otorita IKN Agung Wicaksono menyatakan beberapa perusahaan dari Malaysia dan Jerman telah menyatakan minatnya untuk berinvestasi di IKN.

Baca Selengkapnya

KFC Malaysia Tutup 100 Gerai di Tengah Marak Aksi Boikot Pro-Israel

2 hari lalu

KFC Malaysia Tutup 100 Gerai di Tengah Marak Aksi Boikot Pro-Israel

KFC menutup 100 gerainya di Malaysia. Perusahaan mengaku karena ekonomi sulit. Media lokal menyebut karena terdampak boikot pro-Israel.

Baca Selengkapnya

8 Makanan Oleh-Oleh Khas Malaysia yang Kekinian dan Murah

3 hari lalu

8 Makanan Oleh-Oleh Khas Malaysia yang Kekinian dan Murah

Saat melancong ke Malaysia, jangan lupa membeli oleh-oleh khas Malaysia yang kekinian dan murah. Berikut ini rekomendasinya.

Baca Selengkapnya

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

3 hari lalu

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

Sejumlah nelayan dari negara tetangga beberapa kali terlibat pencurian ikan di perairan Indonesia

Baca Selengkapnya

Desain Unik Skywalk Terpanjang di Dunia yang Baru Dibuka di Langkawi

4 hari lalu

Desain Unik Skywalk Terpanjang di Dunia yang Baru Dibuka di Langkawi

Langkawi menyuguhkan objek wisata baru berupa skywalk dengan desain untuk

Baca Selengkapnya

Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Melaju ke Semifinal

5 hari lalu

Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia Jadi Satu-satunya Negara Asia Tenggara yang Melaju ke Semifinal

Timnas U-23 Indonesia akan berduel melawan Uzbekistan di semifinal Piala Asia U-23 2024 pada senin malam WIB, 29 April 2024.

Baca Selengkapnya

Polisi Gagalkan Penyelundupan Pekerja Migran di Badau Perbatasan Indonesia-Malaysia

5 hari lalu

Polisi Gagalkan Penyelundupan Pekerja Migran di Badau Perbatasan Indonesia-Malaysia

Supriyanto mengatakan puluhan pekerja migran tersebut rata-rata berasal dari Provinsi Sulawesi Selatan dan Nusa Tenggara Barat (NTB).

Baca Selengkapnya

Giliran KKP Tangkap Kapal Asing Malaysia yang Menangkap Ikan di Selat Malaka

6 hari lalu

Giliran KKP Tangkap Kapal Asing Malaysia yang Menangkap Ikan di Selat Malaka

KKP meringkus satu kapal ikan asing ilegal berbendera Malaysia saat kedapatan menangkap ikan di Selat Malaka.

Baca Selengkapnya

KKP Tangkap Kapal Malaysia Pencuri Ikan yang Tercatat sudah Dimusnahkan tapi Masih Beroperasi

6 hari lalu

KKP Tangkap Kapal Malaysia Pencuri Ikan yang Tercatat sudah Dimusnahkan tapi Masih Beroperasi

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menangkap kapal pencuri ikan berbendera Malaysia. Kapal itu tercatat sudah dimusnahkan tapi masih beroperasi

Baca Selengkapnya

Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

6 hari lalu

Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

Presiden Jokowi mengeluhkan hilangnya Rp 180 triliun devisa karena masih banyak masyarakat berobat ke luar negeri.

Baca Selengkapnya