Ini 6 Point Penting Kunjungan Trump ke Jepang

Reporter

Budi Riza

Editor

Budi Riza

Senin, 6 November 2017 06:01 WIB

Gaya Presiden AS, Donald Trump saat berfoto bersama PM Jepang, Shinzo Abe dalam kunjungannya di Kasumigaseki Country Club, Kawagoe, Jepang, 5 November 2017. Keduanya akan membicarakan soal tekanan maksimum terhadap Korea Utara, negeri yang membuat Jepang dan Amerika merasa terancam akibat uji coba nuklir dan program misil balistik. REUTERS/Frank Robichon/Pool

TEMPO.CO, Tokyo -- Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, tiba di Tokyo pada Ahad pagi, 5 Nopember 2017. Dia bakal bermain golf dan dilanjutkan makan malam dengan pemimpin Jepang pada hari ini. Sejumlah agenda penting sudah menunggu bakal dibicarakan dengan Perdana Menteri Jepang, Shinzo Abe, pada Senin, 6 Nopember 2017.

Seperti diberitakan, Trump menggelar Tur Asia 5 negara selama 12 hari yang dimulai sejak Jepang, lalu Korea Selatan, Cina, Vietnam dan Filipina.

Dua isu yang menjadi perhatian utama Trump adalah perdagangan dan penanganan senjata nuklir Korea Utara.

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un (tengah) memandu peluncuran beberapa roket di bawah Unit KPA 851, dalam foto yang dirilis KCNA pada 24 April 2014. REUTERS

Beberapa isu penting itu adalah:

Advertising
Advertising

- Memperkuat aliansi pertahanan untuk menghadapi ancaman Korea Utara, yang sedang mengembangkan senjata nuklir berukuran besar dan kecil untuk dipasang di rudal Hwasong-14, yang merupakan rudal balistik berhulu ledak nuklir dan mampu menjangkau wilayah Korea Selatan, Jepang dan AS.

- Kedua negara bakal menyepakati peningkatan tekanan kepada rezim Korea Utara agar mau meninggalkan program senjata nuklir dan bersedia berunding dengan kekuatan internasional.

- Abe dan Trump bakal menyamakan pandangan dan mengeluarkan pernyataan bersama mengenai gangguan laut oleh militer Cina, yang melakukan ekspansi wilayah di Laut Cina Selatan dan Laut Cina Timur dan Lautan Hindia.

PM Jepang, Shinzo Abe menyambut kedatangan Presiden AS, Donald Trump di Kasumigaseki Country Club, Kawagoe, Jepang, 5 November 2017. Kunjungan Trump ke Jepang merupakan yang pertama sejak ia dilantik menjadi Presiden AS. AP Photo/Andrew Harnik

- Trump dan Abe bakal membicarakan soal hubungan perdangangan bebas kedua negara, termasuk beberapa isu sensitif yang mengganjal seperti isu beras.

- Trump bakal bertemu dengan Kaisar Akihito, dan Ratu Michiko sambil menjelaskan dekatnya hubungan kedua negara.

- Pada Selasa, 7 Nopember 2017, Trump bakal bertemu dengan sejumlah keluarga Jepang, yang anggota keluarganya mengalami penculikan oleh Korea Utara pada 1970. Lalu dia berangkat menuju Korea Selatan.


NIKKEI

Berita terkait

Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

17 menit lalu

Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

Stormy Daniels, bintang film dewasa yang menjadi pusat persidangan uang tutup mulut mantan presiden Donald Trump, akan bersaksi

Baca Selengkapnya

Sekelompok Hakim AS Konservatif Tolak Pekerjakan Lulusan Universitas Columbia Pro-Palestina

3 jam lalu

Sekelompok Hakim AS Konservatif Tolak Pekerjakan Lulusan Universitas Columbia Pro-Palestina

Tiga belas orang hakim federal konservatif di AS memboikot lulusan Universitas Columbia karena protes pro-Palestina.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia; Gedung Putih Sebut Tel Aviv Siap-siap Serang Rafah

1 hari lalu

Top 3 Dunia; Gedung Putih Sebut Tel Aviv Siap-siap Serang Rafah

Top 3 dunia, di urutan pertama berita tentang Pemerintah Israel yang bersikukuh akan menyerang Rafah.

Baca Selengkapnya

Delegasi Indonesia Partisipasi di Festival Hakata Dontaku

2 hari lalu

Delegasi Indonesia Partisipasi di Festival Hakata Dontaku

Festival Hakata Dontaku adalah festival kesenian dan budaya terbesar di Fukuoka Jepang. Indonesia menampilkan angklung, tari Bali, dan tari Saman

Baca Selengkapnya

Dubes RI Resmikan Pesantren Pertama NU di Jepang

2 hari lalu

Dubes RI Resmikan Pesantren Pertama NU di Jepang

Duta Besar Republik Indonesia untuk Jepang Heri Akhmadi meresmikan pesantren pertama Nahdlatul Ulama (NU)

Baca Selengkapnya

Tak Hanya India, Jepang Juga Kecewa Atas Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

2 hari lalu

Tak Hanya India, Jepang Juga Kecewa Atas Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

Pemerintah Jepang menanggapi komentar Presiden AS Joe Biden bahwa xenofobia menjadi faktor penghambat pertumbuhan ekonomi di Cina, India dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Fakta Bandara Internasional Kansai Jepang, Biaya Pembangunan Termahal dan Terancam Tenggelam

3 hari lalu

Fakta Bandara Internasional Kansai Jepang, Biaya Pembangunan Termahal dan Terancam Tenggelam

Mulai dari lokasi pembangunannya di pulau buatan sampai ancaman tenggelam, simak informasi menarik tentang Bandara Internasional Kansai Jepang.

Baca Selengkapnya

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

3 hari lalu

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

Menteri Luar Negeri India menolak komentar Presiden AS Joe Biden bahwa xenofobia menjadi faktor yang menghambat pertumbuhan ekonomi negaranya.

Baca Selengkapnya

Bandara di Jepang Ini Tak Pernah Kehilangan Bagasi Penumpang, Apa Rahasianya?

3 hari lalu

Bandara di Jepang Ini Tak Pernah Kehilangan Bagasi Penumpang, Apa Rahasianya?

Bandara Internasional Kansai Jepang pertama kali dibuka pada 1994, dan diperkirakan melayani 28 juta penumpang per tahun.

Baca Selengkapnya

Jepang Juara Piala Asia U-23 2024 Usai Kalahkan Uzbekistan 1-0

3 hari lalu

Jepang Juara Piala Asia U-23 2024 Usai Kalahkan Uzbekistan 1-0

Timnas U-23 Jepang keluar sebagai juara Piala Asia U-23 2024 setelah mengalahkan Uzbekistan pada partai final. Rekor sempurna Uzbekistan runtuh.

Baca Selengkapnya