Pasien Ebola Pertama di Amerika Meninggal Dunia  

Reporter

Editor

Suseno TNR

Kamis, 9 Oktober 2014 07:13 WIB

Thomas Eric Duncan. AP/Wilmot Chayee

TEMPO.CO, Texas - Thomas Eric Duncan, 42 tahun, pria Liberia yang dirawat karena terjangkit ebola di Texas, telah meninggal kemarin, Rabu, 8 Oktober 2014, pukul 07.51 waktu setempat. “Dia wafat dengan gagah berani dalam pertempuran ini,” ujar perwakilan Texas Health Presbyterian Hospital.

Seperti dikutip Livescience, Kamis, 9 Oktober 2014, Duncan didiagnosis terjangkit ebola pertama kali pada 24 September 2014 atau empat hari setelah tiba di Texas seusai dari Liberia, salah satu negara terjangkit ebola di wilayah Afrika Barat. Duncan langsung dimasukkan ke ruang isolasi untuk mendapatkan perawatan intensif.

Center for Disease Control and Prevention (CDC) mengkonfirmasi bahwa Duncan benar terjangkit ebola pada 30 September 2014. Duncan merupakan pasien ebola pertama di Amerika Serikat. Dia bekerja sebagai sopir di perusahaan kargo di Monrovia, ibu kota Liberia.

Empat hari sebelum terbang ke Amerika Serikat, dia membantu tetangganya yang hamil dan terjangkit ebola untuk mencari perawatan medis. Nahas, calon ibu itu meninggal beberapa hari setelah itu.

World Health Organization mencatat wabah ebola yang sedang berlangsung di Guinea, Liberia dan Sierra Leone telah menjangkiti lebih dari 7.400 orang sejak awal 2014. Sekitar 3.400 di antaranya meninggal.

AMRI MAHBUB

Berita lain:
Koalisi Prabowo Siap Ajukan Veto untuk 100 Posisi
Tiga Taktik Koalisi Prabowo Rebut Pimpinan MPR
Pacar Mayang Ternyata Juga Pekerja Seks
Zulkifli Hasan Pernah Diperiksa KPK

Berita terkait

Rapor Pembalap muda Indonesia Veda Ega Pratama Terus Meningkat di Red Bull Rookies Cup 2024

34 menit lalu

Rapor Pembalap muda Indonesia Veda Ega Pratama Terus Meningkat di Red Bull Rookies Cup 2024

Pembalap muda Indonesia, Veda Ega Pratama, tampil semakin baik pada balapan Red Bull Rookies Cup 2024.

Baca Selengkapnya

Komisi VII DPR Sebut Beri Izin Tambang ke Ormas Sebagai Reward Berjasa kepada Rezim Tidak Sehat

35 menit lalu

Komisi VII DPR Sebut Beri Izin Tambang ke Ormas Sebagai Reward Berjasa kepada Rezim Tidak Sehat

Anggota DPR mengatakan penerbitan izin tambang atau IUP kepada ormas tertentu tidak sehat bagi iklim pertambangan nasional

Baca Selengkapnya

Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

37 menit lalu

Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

Olahraga bukan hanya tentang membentuk tubuh atau memperkuat otot

Baca Selengkapnya

Epy Kusnandar Ditangkap, Akui Kehidupannya Sedang di Bawah Sampai Minta Diongkosi ke Garut

40 menit lalu

Epy Kusnandar Ditangkap, Akui Kehidupannya Sedang di Bawah Sampai Minta Diongkosi ke Garut

Epy Kusnandar mengakui kehidupannya sekarang sedang berada di bawah dan berharap dapat pekerjaan baru.

Baca Selengkapnya

Hak Veto, Dimiliki Anggota Tetap DK PBB, Bisa Gagalkan Keanggotaan Negara Palestina dari Majelis Umum PBB

48 menit lalu

Hak Veto, Dimiliki Anggota Tetap DK PBB, Bisa Gagalkan Keanggotaan Negara Palestina dari Majelis Umum PBB

Hak veto diberikan sebagai apresiasi terhadap jasa dari 5 negara dalam memprakarsai berdirinya PBB. Apakah bisa gagalkan resolusi Majelis Umum PBB.

Baca Selengkapnya

Power Bank: Mengenali Berbagai Jenis-jenisnya

1 jam lalu

Power Bank: Mengenali Berbagai Jenis-jenisnya

Power bank solusi praktis untuk mengisi daya ponsel saat bepergian atau dalam situasi mati listrik

Baca Selengkapnya

Mengenang Gempa Bumi Dahsyat Sichuan 2008 Berkekuatan 7,9 SR: Sekitar 90 Ribu Jiwa Tewas

1 jam lalu

Mengenang Gempa Bumi Dahsyat Sichuan 2008 Berkekuatan 7,9 SR: Sekitar 90 Ribu Jiwa Tewas

Gempa bumi dahsyat Sichuan yang terjadi pada 12 Mei 2008 menjadi salah satu gempa dengan korban jiwa terbanyak yang terjadi di China.

Baca Selengkapnya

Cara Konyol yang Biasa Dilakukan saat Kangen Si Dia

1 jam lalu

Cara Konyol yang Biasa Dilakukan saat Kangen Si Dia

Rasa kangen sangat menyiksa saat berada jauh atau lama tidak bertemu dan berkomunikasi dengan pasangan. Berikut sikap konyol yang biasa dilakukan.

Baca Selengkapnya

PT Freeport Indonesia Buka Lowongan Kerja untuk Tenaga Berpengalaman, Penempatan di Papua dan Gresik

1 jam lalu

PT Freeport Indonesia Buka Lowongan Kerja untuk Tenaga Berpengalaman, Penempatan di Papua dan Gresik

PT Freeport Indonesia membuka lowongan kerja untuk delapan posisi di Papua maupun Gresik, khusus bagi yang sudah berpengalaman

Baca Selengkapnya

Asosiasi Pedagang Pasar Rakyat Meminta Pemerintah Buat Skala Prioritas untuk Aturan Sertifikasi Halal

1 jam lalu

Asosiasi Pedagang Pasar Rakyat Meminta Pemerintah Buat Skala Prioritas untuk Aturan Sertifikasi Halal

Kementerian Agama tengah menggodok pemberian sanksi untuk pelaku usaha yang belum melakukan sertifikasi halal.

Baca Selengkapnya